Kata Kata Mutiara 2012


1.    kesuksesan itu penuh tantangan,gagal sekali dua kali itu biasa,tetaplah konsisten dengan mimpi kita
2.    Hadapi masalah tanpa masalah agar masalah tidak menjadi risalah kesalahan sepanjang perjalanan ini
3.    Genggamlah bumi sebelum bumi menggengam anda, pijaklah bumi sebelum bumi memijak anda,maka perjuangkanlah hidup ini sebelum anda memasuki perut bumi.
4.    Terkadang terasa pesimis,namun bangkitkanlah dengan bayangkan euforia yg nanti kalian raih
5.    Jangan pernah berfikir tidak akan pernah bisa mendaptkan dia,meraih cita-cita,dan segala hal yg kau inginkan
6.    Lelah? menyerah? Padahal kesuksesan sudah di depan mata
7.    Berusahalah terus jangan pantang menyerah seakan akan besok kau akan mendapatkan kebahagian tak terkira
8.    Semangatlah karena kau tahu esok akan menjadi kesuksesanmu
9.    Kau takkan pernah tahu kesuksesan itu jikalau tak pernah mencoba dan hanya menyerah
10.  Mimpikan yang kau mau dan kejarlah impianmu itu
11.  Belajar memang melelahkan,namun lebih lelah nanti kelak jikalau saat ini tidak belajar
12.  Hidup ini penuh warna,kitalah yang harus berusaha mengisi tuk hidup penuh warna cerah
13.  Orang sukses takkan pernah mengeluh bagaimana kalau akan gagal,namun berusaha bagaimana untuk berhasil
14.  lakukanlah yang terbaik dan anda akan dapat hasil yang terbaik pula
15.  berlarilah sekencang mungkin,realisasikan lah target yg telah dicanangkan untuk hidup yg lebih baik
16.  buka mata dan hati kalian,hidup satu kali ini manfaatkanlah secara bijaksana
17.  Agama sejati adalah hidup yg sesungguhnya; hidup dgn seluruh jiwa seseorang, dgn seluruh kebaikan & kebajikan seseorang
18.  Waktu adalah keadilan yang menguji mereka yang bersalah
19.  Berusahalah untuk tidak menjadi manusia yang berhasil tapi berusahalah menjadi manusia yang berguna
20.  Jika dunia ini persinggahan, mengapa tidak kita banyakkan bekalan utk meneruskan perjalanan? Karena kita cuma ada satu persinggahan
21.  Niat adalah ukuran dalam menilai benarnya suatu perbuatan, jika niat benar maka perbuatan itu benar & jika niat buruk, maka perbuatan itu buruk
22.  Jangan takut utk mengambil satu langkah besar bila mmg itu diperlukan, anda takkan bisa meloncati sebuah jurang, dgn dua lompatan kecil
23.  Uang merupakan hamba yang sangat baik, tetapi tuan yang sangat buruk
24.  Waktu adalah keadilan yang menguji mereka yang bersalah
25.  Saat menghadapi kesulitan, beberapa orang tumbuh sayap, sedang yang lain mencari tongkat penyangga
26.  Pengetahuan tidaklah cukup; kita harus mengamalkannya. Niat tidaklah cukup; kita harus melakukannya
27.  Seseorang yang melihat kebaikan dalam berbagai hal berarti memiliki pikiran yang baik. Dan yang memiliki pikiran yang baik mendapat kenikmatan hidup
28.  Sabar memiliki dua sisi, sisi yang satu adalah sabar, sisi yang lain adalah bersyukur kepada Tuhan
29.  Penyesalan akan hari kemarin, dan ketakutan akan hari esok adalah dua pencuri yang mengambil kebahagiaan saat ini
30.  Setiap orang mencoba mencapai suatu hal yang besar, tanpa menyadari, bahwa hidup itu adalah kumpulan dari hal-hal kecil
31.  Bibit kepercayaan yang paling kecil masih lebih baik dari buah kebahagiaan yang terbesar
32.  Terkadang, Anda harus menyerah untuk mendapatkan yang Anda inginkan agar mendapatkan tujuan yang lebih baik
33.  Anda tidak dapat kehilangan sesuatu yang Anda tidak pernah miliki
34.  Jika menginginkan sesuatu yang belum pernah anda miliki, Anda harus bersedia melakukan sesuatu yang belum pernah Anda lakukan
35.  Kita melupakan mimpi kita karena takut gagal dalam meraihnya atau bahkan yang terburuk kita takut karena akan berhasil meraihnya
36.  Setiap cerita selalu punya akhir. Tetapi dalam kehidupan sebuah akhir hanyalah sebuah awal yang baru
37.  Kekawatiran seperti kursi goyang. Memberimu sesuatu untuk dilakukan tetapi tidak membawamu kemanapun
38.  Cinta itu seperti angin, kamu tidak dapat melihatnya tetapi dapat merasakannya.
39.  Setiap orang punya momen buruk. Tapi apakah kita harus melupakan semua momen baik karena itu?
40.  Otak dapat mengambil nasihat, tapi tidak hati, dan cinta, tidak memiliki geografi, tidak mengenal batas.
41.  Dengan keberanian kita akan berusaha lebih dari pada tanpa keberanian. Tanpa usaha kita ngk akan bisa sampai tujuan sama sekali
42.  Kalau tidak pernah berani tersesat, maka kalian tidak akan pernah menemukan jalan baru
43.  Belajarlah untuk berpikir besar, tapi berlatihlah untuk bahagia dengan hal-hal kecil
44.  Hidup biarlah berbakti, walaupun tidak dipuji
45.  Orang yang berhati-hati tidak akan meminum racun, meskipun punya penawarnya
46.  Banyak orang gagal karena terlalu percaya kepada sukses usahanya yang pertama
47.  Kita berdoa kalau kesusahan dan membutuhkan sesuatu, mestinya kita juga berdoa dalam kegembiraan besar dan saat rezeki melimpah
48.  Jika kamu ingin SELAMAT pada pertarungan zaman sekarang, kamu harus YAKIN pada dirimu sendiri
49.  Banyak orang di dunia yang terlalu banyak mengamati kesehatannya, sehingga mereka tidak sempat menikmatiNya
50.  Semakin Anda memahami lebih banyak tentang dunia di sekitar Anda, semakin bergairah & penasaran terhadap kenyataan hidup dalam hidup Anda

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SISTEM PEREDARAN DARAH TERTUTUP DAN PEREDARAN DARAH GANDA

Sel Tumbuhan

Sejarah Kerajaan Seriwijaya